Anak Muda Desa Damai Poso Manfaatkan AI dalam Perencanaan dan Dokumentasi Potensi Desa

Anak Muda Desa Damai Poso Manfaatkan AI dalam Pere...

Poso - Anak muda Desa Damai Poso memanfaatkan kecerdasan buatan (AI) untuk mengoptimalkan perencanaan kegiatan dan pendokumentasian potensi desanya masing-masing. Hal tersebut dilakukan saat mengikuti...

Forum Sinergi Kebaikan: Wahid Foundation dan Wellous Indonesia Bersinergi untuk Menebar Cinta dan Kepedulian di Bulan Ramadan

Forum Sinergi Kebaikan: Wahid Foundation dan Wello...

Jakarta – Dalam semangat kebersamaan dan kepedulian di bulan suci Ramadan, Wahid Foundation bersama Wellous Indonesia menggelar Forum Sinergi Kebaikan dengan tema “Rama...

Pemuda Kampo Mahawo di Bima Bangun Identitas Kolektif: Dari Branding Komunitas hingga Perdamaian

Pemuda Kampo Mahawo di Bima Bangun Identitas Kolek...

  Bima – Dalam upaya memperkuat kapasitas pemuda desa agar lebih berperan dalam proses pengambilan keputusan dan menjadi inisiator perubahan berbasis perdamaian, Wahid Foundation bekerja s...

Menyusun Aksi Kolektif untuk Membangun Ketahanan dari Ancaman Perubahan Iklim

Menyusun Aksi Kolektif untuk Membangun Ketahanan d...

Sumenep – Masyarakat Desa Damai Prancak, Kabupaten Sumenep, menyusun rencana aksi adaptasi dan mitigasi untuk menghadapi ancaman perubahan iklim. Rencana aksi ini disusun dalam kegiatan Focus Gr...

Kelas Inisiator Perdamaian di Bima: Mempersiapkan Agen Perdamaian untuk Hadapi Konflik dan Bencana

Kelas Inisiator Perdamaian di Bima: Mempersiapkan...

Bima - Upaya menciptakan masyarakat yang damai dan inklusif terus dilakukan melalui berbagai inisiatif yang melibatkan partisipasi perempuan dan masyarakat lokal. Dalam menghadapi tantangan global sep...

Kenali Kami Visi Kami

Terwujudnya cita-cita intelektual Gus Dur untuk membangun kehidupan bangsa Indonesia yang sejahtera dan umat manusia yang berkeadilan sosial dengan menjunjung tinggi pluralisme, multikulturalisme, demokrasi, HAM yang diinspirasi nilai-nilai Islam. Wahid Foundation berusaha memperjuangkan terciptanya dunia yang damai dan adil dengan mengembangkan pandangan Islam yang toleran dan moderat dan bekerja untuk terbangunnya kesejahteraan bagi semua manusia.

Program Cluster

Dengan Misi Kami

Icon Visi

Mengembangkan, merawat dan menyebarluaskan nilai-nilai Islam yang damai dan dan toleran

Icon Visi

Mengembangkan dialog antara budaya lokal dan internasional untukk memperluas harmoni Islam dengan berbagai kebudayaan

Icon Visi

Mendorong beragam inisiatif untuk memperkuat masyarakat sipil dan tata kelola pemerintah yang baik di Indonesia dalam penguatan demokrasi

Icon Visi

Mempromosikan partisipasi aktif dari beragam kelompok agama dalam membangun dialog kebudayaan dan dialog perdamaian

Icon Visi

Mengembangkan inisiatif untuk meningkatkan kesejahteraan dan keadilan sosial

Baca Sejarah Kami

Wahid Institute, yang kini dikenal sebagai Wahid Foundation, didirikan pada 7 September 2004, pada masa ketika dunia masih merasakan dampak dari tragedi 11 September 2001 di New York, dan Indonesia menghadapi berbagai konflik agama dan etnis yang memicu kekerasan komunal.  Wahid Foundation hadir dengan komitmen untuk mewujudkan visi intelektual KH Abdurrahman Wahid, yaitu memajukan masyarakat Indonesia dan Islam, meningkatkan kesejahteraan rakyat, membangun demokrasi dan keadilan yang mendasar, serta mempromosikan perdamaian tanpa kekerasan di seluruh dunia.

Perkenalan Pada Organisasi

Perkenalan Pada Expert Advisor